![]() | ||||||||
kesehatan | ||||||||
BERITA | ||||||||
Sulit Bicara Bisa Jadi Gejala Sumbing Mulut pada Anak JAKARTA, KOMPAS.com –- Jangan menganggap remeh ketika si kecil sulit berbicara atau lebih terbata-bata dibandingkan anak seumurannya.
| ||||||||
Dinas Kesehatan DIY Jamin Vaksin Imunisasi MR Halal YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Dinas Kesehatan (Dinkes) DI Yogyakarta menurunkan tim untuk berdialog dengan delapan sekolah berbasis keagamaan yang menolak imunisasi Measles Rubbela (MR).
| ||||||||
Selalu di Rumah, Mengapa Tumit Sering Pecah-pecah? KOMPAS.com - Kulit di bagian tumit termasuk bagian tubuh yang paling kering dan juga sering mengalami pecah-pecah. Kondisi kulit yang terpetak-petak dan kasar ini bisa mengganggu penampilan.
| ||||||||
KPA Jabar Dorong Pemkab Pangandaran Terbitkan Perda terkait HIV/AIDS Komisi Penanggulangan Aids (KPA) Jawa Barat mendorong agar Pemkab Pangandaran memiliki Perda terkait pencegahan dan penanggulangan HIV/AIDS.
| ||||||||
Bentuk Kesan Pertama, Jangan Lupakan Gestur dan Kesehatan Gigi! KOMPAS.com - Membangun kesan pertama yang baik begitu penting, terutama ketika berada dalam kondisi yang mengharuskan Anda bertemu muka dengan orang baru secara khusus.
| ||||||||
Waspada, Tangan Kotor Bisa Jadi Pemicu Hepatitis VIVA.co.id - Hepatitis adalah infeksi peradangan hati serius yang disebabkan oleh virus hepatitis. Banyak dari penderita hepatitis tidak menunjukkan gejala atau tanda awal bahwa dirinya mengidap penyakit ini.
| ||||||||
Awas, Tingkat Kematian Akibat Virus Hepatitis Meningkat! JAKARTA - Masyarakat harus waspada dengan serangan hepatitis, suatu penyakit yang disebabkan oleh berbagai macam penyebab. Salah satunya dipicu oleh virus atau viral hepatitis yang bisa menyebabkan kematian bagi penderitanya.
| ||||||||
Ini Pentingnya Menyusui Bayi Secara Langsung REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Air susu ibu (ASI) adalah nutrisi terbaik bagi bayi. Susu formula sebagus apapun tidak akan dapat menyamai nutrisi yang terdapat dalam ASI.
| ||||||||
Jangan Abaikan Skoliosis, Gangguan Jantung Taruhannya VIVA.co.id - Skoliosis idiopatik remaja adalah kelainan bentuk tulang belakang yang melengkung ke samping secara tidak normal yang sering terjadi pada remaja berusia 10-18 tahun.
| ||||||||
Ganja Jadi Obat Tuai Kontroversi, 7 Sepak Terjang Tentang Tanaman Terlarang Ini di Negara Lain WowKeren.com - Masih ingat dengan Fidelis Arie Sudewarto yang ditangkap karena menanam ganja untuk pengobatan istrinya yang mengidap penyaki langka yang mematikan?
| ||||||||
Lihat hasil lainnya | Edit lansiran ini |
Anda menerima email ini karena Anda telah berlangganan Google Alerts. |
![]() |
Kirimkan Masukan |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar